Indira Rachmawati. K2B 005 110. Teknik Penanganan Induk Ikan Botia Sumatera (Chromobotia macrachanthus Bleeker) Di Loka Riset Budidaya Ikan Hias Air Tawar (pembimbing:Fajar basuki)
Ikan Botia (Chromobotia macrachanthus Bleeker) adalah salah satu ikan hias air tawar asli Indonesia, hanya terdapat di Sumatra dan Kalimantan, merupakan komoditas andalan ekspor ikan hias air tawar. Produksi ikan botia masih bergantung hasil tanggapan dari alam, sedangkan keberhasilan upaya budidayanya sendiri masih berlangsung skala laboratorium. Eksploitasi terus menerus dikhawatirkan mengalami kepunahan, maka upaya untuk melestarikan ikan botia sudah dirintis peneliti budidaya.
Download
Teknik Penanganan Induk Ikan Botia Sumatera (Chromobotia macrachanthus Bleeker) Di Loka Riset Budidaya Ikan Hias Air Tawar
Label:
Artikel Perikanan,
ikan botia
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Popular Posts
-
MODUL PRAKTIKUM Mata Kuliah BIOLOGI UMUM Semester Gasal 2010 Disusun oleh: Prof. Norma Afiati, PhD. NIP: 195511101982032001 Fakul...
-
RINGKASAN Dhanang Wahyudi. K2B 005 096. Pemanfaatan Tepung Ampas Tahu Sebagai Bahan Tambahan Tepung Kedelai pada Pakan Buatan Terhadap Pe...
-
S ering kita mendengar ada lowongan yang dibuka oleh perusahaan untuk posisi “Management Trainee”. Istilah yang dipakai oleh perusahaan ...
No comments:
Post a Comment